Monday, April 15, 2013

Kontrol PC Jarak jauh dengan Teamviewer

Teamviewer merupakan sebuah software remote access / remote control multiplatform, artinya teamviewer ini dapat mendukung berbagai sistem operasi seperti Linux, Windows sampai Android.





teamviwer.com/
Teamviewer ini memiliki beberapa fitur yang sangat bermanfaat, diantaranya adalah :
  • Remote control
kita dapat mengakses komputer kita dari jarak jauh menggunakan jaringan internet, hal ini bisa kita gunakan untuk mengontrol server, atau melakukan perkerjaan dari PC pribadi dirumah.
  • Transfer File
dengan fitur ini kita dapat menyalin maupun memindahkan file dari jarak jauh.
  • Aplikasi Mobile
Selain untuk PC, Teamviewer juga hadir dalam perangkat mobile seperti iPhone, iPad, dan Android.
  • Conference
Teamviewer memiliki fitur meeting atau rapat, sehingga lebih dari 2 host dapat berkomunikasi secara bersamaan untuk mendukung fitur tersebut timeviewer memberikan fitur transmisi video, VoIP, chat,

Monday, March 25, 2013

Mengenal Spanning Tree Protocol

Spanning Tree Protocol
STP merupakan protokol pada jaringan layer 2 / switch yang memiliki fungsi utama untuk menghindari adanya switching loop. STP bekerja Memonitor seluruh link pada jaringan, dan memblok link yang tidak perlu untuk memastikan tidak terjadi loop pada jaringan.

Cara Kerja STP
pertama STP memilih satu switch untuk dijadikan root bridge yang akan meneruskan frame pada semua portnya dan bertindak sebagai patokan untuk switch lain pada jaringan. Setelah semuanya setuju root bridge yang dipilih, seluruh switch harus memilih satu port sebagai root port / port yang mengarah ke root bridge. Sedangkan seluruh port pada Root Bridge dijadikan sebagai designated port / port yang arahnya meninggalkan Root Bridge. Setelah semua itu dilakukan, seluruh port yang ada yang bukan merupakan port Root dan port Designated akan diblok, untuk

Port Security pada Switch

Secara default ketika port pada switch digunakan switch akan menyimpan MAC addressnya pada mac address tabel atau tabel filter. Kita dapat menambahkan port security atau pengamanan port pada switch agar port yang ada tidak disalah gunakan oleh seseorang seperti menambahkan host pada port kita, hub, access point.
Topologi yang digunakan,
berikut ini pilihan port-security yang bisa digunakan



setting terlebih dahulu IP pada kedua PC kemudian lakukan tes ping, dan pastikan berhasil.
Konfigurasikan port-security pada kedua interface switch sebagai berikut